Minggu, 20 Juni 2010

NAMA ANAK ISLAMI

Nama anak Islami laki-laki dan perempuan
Aban : Perbuatan yang nyata
'Abdul 'alim : Hamba dari Yang Maha Tahu
'Abdul 'ally : Hamba dari Yang Maha Tinggi
'Abdul 'azhim : Hamba dari Yang Maha Agung
'Abdul 'aziz : Hamba dari Yang Maha Kua
'Abdulbari : Hamba dari Yang Maha Pencipta
'Abdulbasith : Hamba dari Yang Maha Luas
'Abdulfatah : Hamba dari Yang Maha Membuka Rizki

'Abduljabar : Hamba dari Yang Maha Perkasa
'Abdulghaffar : Hamba dari Yang Maha Pengampun
'Abdulhadi : Hamba dari yang Maha Memberi Petunjuk
'Abdulhafizh : Hamba dari Yang Maha Melindungi
'Abdulhaq : Hamba dari Yang Maha Benar
'Abdulhakam : Hamba dari Yang Maha menetapkan hukum
'Abdulhakim : Hamba dari Yang Maha Bijaksana
'Abdulhalim : Hamba dari Yang Maha Penyantun
'Abdulhamid : Hamba dari Yang Maha Terpuji
'Abdulhasib : Hamba dari Yang Maha Penghitung
'Abduljalil : Hamba dari Yang Maha Luhur
'Abdulkarim : Hamba dari Yang Maha Pemurah
'Abdullatief : Hamba dari Yang Maha Lemah-lembut
'Abdulmajid : Hamba dari Yang Maha Mulia
'Abdulmu'iz : Hamba dari Yang Maha Pemberi Kemuliaan
'Abdulmujib : Hamba dari Yang Maha Mengabulkan
'Abdulmatin : Hamba dari Yang Maha Perkasa
'Abdulmuhaimin : Hamba dari Yang Maha Penjaga
'Abdulqadir : Hamba dari Yang Maha Kuasa
'Abdulqudus : Hamba dari yang Maha Suci
'Abdul qahhar : Hamba dari yang Maha Penakluk
'Abdunnashir : Hamba dari yang Maha Penolong
'Abdurrafi' : Hamba dari Yang Maha Pengangkat
'Abdurrahim : Hamba dari Yang Maha Penyayang
'Abdurrahman : Hamba dari Yang Maha Pengasih
'Abdurrasyid : Hamba dari Yang Maha Cendikiawan
'Abdurrazzaq : Hamba dari Yang Maha Pemberi Rizki
'Abdurra'uf : Hamba dari Yang Maha Pengasih
'Abdulkhaliq : Hamba dari Yang Maha Pencipta
'Abdushshabir : Hamba dari Yang Maha Penyabar
'Abdushshamad : Hamba dari Yang Maha Abadi
'Abdussami' : Hamba dari Yang Maha Mendengar
'Abdullah : Hamba Allah
'Abdussyakur : Hamba dari Yang Maha Menghargai
'Abduttawwab : Hamba dari Yang Maha Penerima
'Abdulwadud : Hamba dari Yang Maha Pencinta
'Abdulwahid : Hamba dari Yang Maha Esa
'Abdulwahhab : Hamba dari Yang Maha Pemberi
Abid : Ahli ibadah
Abiyyu : Yang berjiwa mulia
Abu bakar : Khalifah pertama
Abulkhair : Yang terus berbuat baik
Abyan : Yang menjelaskan dengan gamblang
Adam : Nabi pertama
'Adil : Yang adil
'Afif : Yang murni
'Ahmad : Terpuji
Aiman : Beruntung
'Akram : Yang amat dermawan
'ala'uddin : Kemuliaan agama
Amin : Yang dapat dipercaya
Amir : Anak putra mahkota
Amjad : Lebih mulia
'Ammar : Pembangun
Ashim : Pelindung
'Athif : Yang ranah-tanah
aslim : Selamat
Atsir : Kilauan pedang
Awadh : Pahala
Ayub : Nama nabi
'Azzam : Bertekad
Baharuddin : Keagungan Agama
Basyir : Kabar gembira
Bashir : Yang mempunyai pandangan
Bassam : Yang banyak tersenyum
bayan : Bukti nyata
Bilal : Muadzin Rasulullah Saw
Burhan : Hujjah
Daud : Nama nabi
Dzulfiqar : Pedang Rasulullah Saw
Dhiya'uddin : Kejayaan agama
Fadhil : Mulia
Fadhlullah : Kemuliaan Allah
Faishal : Yang menentukan
Fakhri : Keagungan
Farid : Tak ada bandingnya
Faris : Kesatria
Faruq : Yang membedakan yang haq dan yang batil
Fathin : Cerdas
Fawwaz : Berhasil
Fu'ad : Hati
Ghalib : Pemenang
Ghazi : Penakluk
Habib : Yang terkasih
Hadi : Yang memberikan petunjuk
Hafish : Pengumpul
Hamdan : Yang penuh pujian
Hammad : Yang banyak bersyukur
Hamid : Yang memuji Allah
Hamzah : Paman Rasulullah Saw
Harits : Petani
Hariz : Yang kokoh
Harun : Nama nabi
Hasan : Bagus
Hasyim : Kakek Rasulullah Saw
Hisyam : Kedermawanan
Hudzaifah : Sahabat Rasulullah Saw
Husain : Bagus
Huud : Nama nabi
Ibrahim : Nama nabi
Ihsan : Kemurahan hati
'Imaddudin : Tiang agama
'Imran : Nama nabi
'Isa : Nama nabi
Ishaq : Nama nabi
Isma'il : Nama nabi
'Izzuddin : Keperkasaan agama
Jabir : Yang menyenangkan
Jalal : Kemuliaan
Jamal : Keindahan
Jamaluddin : Keindahan agama
Jamil : Bagus
Jawad : Murah hati
Jihad : Kesungguhan
Kamal : Kesempurnaan
Karim : Yang dermawan
Khairuddin : Kebaikan agama
Khalil : Sahabat
Labib : Bijaksana
Luqman : Nama nabi
Luthfi : Ramah
Mahdi : Yang diberi petunjuk
Mahmud : Yang terpuji
Majduddin : Keagungan agama
Ma'mun : Yang dapat dipercaya
Manshur : Yang ditolong Allah
Marzuq : Yang diberi rezki
Mas'ud : Yang beruntung
Mu'ads : Yang terlindungi
Muhammad : Yang terpuji
Mufid : Yang bermanfaat
Muhsin : Yang dermawan
Muhtadi : Yang diberi petunjuk
Mujahid : Pejuang
Mukhtar : Yang terpilih
Mundzir ; Pemberi peringatan
Munir : Yang berkilauan
Muntashir : Yang menang
Murtadhi : Yang ridha
Musa : Nama nabi
Muslim : Yang menyerah diri kepada Allah
Mustafa : Yang terpilih
Muwaffaq : Yang berhasil
Nabhan : Mulia
Nadzir : Pemberi peringatan
Nadim : Sahabat
Najib : Yang dermawan
Najmuddin : Bintang agama
Nashih : Penasehat
Nasiruddin : Pelindung agama
Naufal : Dermawan
Nuh : Nama nabi
Nuruddin : Kecerahan agama
Qasim : Yang membagi
Qudamah : Keberanian
Rabah : Yang memperoleh keuntungan
Rafiq : Baik hati
Ra'id : Pemimpin
Rasyad : Keutuhan
Ridha : Kepuasan hati
Ridhwan : penerimaan
Sa'id : Bahagia
Saifuddin : Pedang agama
Salim : Yang selamat
Sayyid : Pemimpin
Shabir : Yang sabar
Shafly : Tentram
Shalahuddin : Kebenaran agama
Shalih : Yang shaleh
Sulaiman : Nama nabi
Syarif : Mulia
Talmullah : Hamba Allah
Taufiq : Keberhasilan
Thahir : Yang suci
Tsabit : Kukuh
'Umar : Khalifah kedua
Wadi' : Tenang
Wafiq : Berhasil
Wallyuddin : Wakil agama
Wallyullah : Wakil Allah
Yahya : Nama nabi
Yazid : Menumbuhkan
Yunus : Nama nabi
Yusuf : Nama nabi
Zakariya : Nama nabi
Zakly : Murni
Zaid : Berlimpah-limpah
Zhafir : Menang
Zuhair : Cemerlang
NAMA ANAK PEREMPUAN
Adilah : Adil
'Afaf : Kesucian
'Afra : Putih
'Afifah : Yang murni (Yang suci)
'Aisyah : Istri Rasulullah
'Aliyah : Yang mulia
Amatullah : Hamba wanita Allah
Aminah : Yang dapat dipercaya
Amirah : Putri mahkota
'Anbar : Wewangian
Anisah : Teman dekat
'Arub : Wanita yang dicintai suaminya
Asma' : Putri Abubakar ra
Ashma : Unggul
Azhar : Bunga-bunga
'Azizah : Yang mulia
Badriyyah : Yang bagai bulan purnama
Bahiyyah : Yang cantik
Bari'ah : Yang unggul
Basimah : Yang tersenyum
Basyirah : Pembawa kabar gembira
Basmah : Sekulum senyum
Bilqis : Nama ratu Saba'
Fa'izah : Yang menang
Fadhilah : Keutamaan
Faridah : Tak ada bandingannya
Farihah : Yang bahagia
Fathimah : Putri Rasulullah Saw
Fatinah : Yang menawan
Fauziyah : Yang menang
Ghaliyah : Yang harum semerbak
Ghaida' : Muda dan lembut
Hadiyah : Yang memberi petunjuk
Hamidah : Yang patut dipuji
Hana' : Kebahagiaan
Hanan : Yang penyayang
Halimah : Yang lemah-lembut
Hanifah : Mukmin sejati
Haniyyah : Senang, bahagia
Hasna' : Cantik,bahagia
Hayah : Hidup
Haifa' : Yang bertubuh indah
Huda : Petunjuk yang baik
Husnun : Kecantikan, keindahan
Ikram : Kemuliaan
Imtitsal : Kepatuhan
Inas : Suka bergaul, keramahan
Intishar : Kemenangan
Izdihar : Bergunga, berkembang
Jamilah : Yang cantik
Janan : Hati atau jiwa
Juminah : Mutiara perak
karimah : Yang murah hati
Kamilah : Yang sempurna
Khadijah : Istri Rasulullah saw
Khaulah : Nama yang baik
Khariyyah : Yang murah hati
Lamis : Yang lembut sentuhannya
Lathifah : Yang lembah-lembut
Lina ; Yang ramah
Lubabah : Hakikat
Madihah : Yang patut dipuji
Majidah : Agung
makarim : Berwatak mulia
Manar : cahaya petunjuk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Afifatul Qona'ah

Afifatul Qona'ah

free counters

Mesin Penghasil Uang